Skema Sertifikasi Kompetensi

SKEMA PROGRAMMER (SKM/0317/00010/2/2019/22-Programmer)
No.Kode UnitJudul Unit
1J.620100.009.01Menggunakan spesifikasi program
2J.620100.016.01Menulis Kode dengan Prinsip sesuai Guidelines dan Best Practices
3J.620100.017.02Mengimplementasikan pemrograman terstruktur
4J.620100.018.02Mengimplementasikan pemrograman Berorientasi objek
5J.620100.019.02Menggunakan library atau komponen pre-existing
6J.620100.021.02Menerapkan akses basis data
7J.620100.023.02Membuat Dokumen Kode Program
8J.620100.025.02Melakukan Debugging
9J.620100.033.02Melaksanakan Pengujian Unit Program
Unduh Dokumen SKKNI-Programmer
SKEMA NETWORK ADMINISTRATOR (SKM/0317/00010/2/2019/23-Network Administrator)
No.Kode UnitJudul Unit
1J.611000.003.02Merancang Topologi Jaringan
2J.611000.006.01Merancang Keamanan Jaringan
3J.611000.014.02Mengkonfigurasi Routing pada Perangkat Jaringan antar Autonomous System
4J.611000.015.02Memonitor Keamanan dan Pengaturan Akun Pengguna dalam Jaringan Komputer
5J.611000.016.02Mengatasi Serangan pada Jaringan
6J.611000.017.01Mengidentifikasi Sumber Kerusakan
7J.611000.018.02Memperbaiki Kerusakan Konfigurasi Jaringan
8J.611000.020.01Mengoptimalkan Kinerja Sistem Jaringan
9J.611000.022.01Melakukan Backup dan Restore Konfigurasi Jaringan
Unduh Dokumen SKKNI-Network Administrator